Mengungkap Proses Pembuatan Unsur-unsur dan Senyawa
Pembuatan unsur dan senyawa aluminium diperoleh dengan menggunakan proses Hall-Heroult, dimana pengolahan ini meliputi dua tahap yaitu tahap pemurnian dan tahap elektrolisis. Tahap pemurnian, pada tahap ini aluminium yang diproduksi dari bauksit yang mengandung besi oksida (Fe203) dan silica dimurnikan dengan melarutkan bauksit tersebut …